Diperkirakan, lebih dari 1 juta kendaraan akan melintasi ruas tol Pandaan-Malang dalam periode libur panjang Natal dan Tahun Baru (Nataru)

Libur Nataru, 1 Juta Kendaraan Diperkirakan Melintas di Tol Pandaan-Malang

MALANG, SUARAGONG.COM – PT Jasamarga Pandaan Malang (PT JPM), pengelola Ruas Jalan Tol Pandaan-Malang, memastikan kesiapan layanan optimal selama libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru). Diperkirakan, lebih dari 1 juta kendaraan akan melintasi ruas tol tersebut dalam periode libur panjang ini. 1 Juta Kendaraan akan Melintas Ruas Tol Pandaan-Malang di libur Nataru Dalam…

Read More
×Ada Yang Bisa Kami Bantu?