Pemkot Malang Gencar Berantas TBC (Media Suaragong)

Gaes !!! Pemkot Malang Gencar Berantas TBC

Malang, Suaragong – Pemkot Malang lagi gencar untuk berantas dan menangani penyebaran penyakit Tuberculosis (TBC). Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Malang, Husnul Muarif, bilang kalau per April 2024, sudah ada 900 kasus TBC yang teridentifikasi di Kota Malang. Husnul menjelaskan, identifikasi ini penting buat menemukan dan mengobati kasus TBC, biar bisa memutus rantai penularan di…

Read More
×Ada Yang Bisa Kami Bantu?